Bawaslu Batam Ajak Kaum Perempuan Kawal Pelaksanaan Pilkada 2024

- Penulis

Minggu, 6 Oktober 2024 - 17:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sosialisasi Peran Perempuan dalam Mengawasi Pemilihan Kepala Daerah 2024 digelar Bawaslu Kota Batam di Hotel AP Premier | Foto: Dian

Sosialisasi Peran Perempuan dalam Mengawasi Pemilihan Kepala Daerah 2024 digelar Bawaslu Kota Batam di Hotel AP Premier | Foto: Dian

Batam, Zonamu.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Batam menggelar Sosialisasi Peran Perempuan dalam Mengawasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 pada, Sabtu (5/10/2024).

Kegiatan yang digelar di Hotel AP Premier, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) ini dibuka langsung oleh Ketua Bawaslu Batam, Antonius Itoloha Gaho dan diikuti perwakilan para Kader KPP, perwakilan mahasiswa dan juga jurnalis perempuan.

Dalam sambutannya, Antonius menyampaikan bahwa peran perempuan sangat penting dalam menyukseskan dan mengawasi Pilkada khususnya di Kota Batam.

“Saya lihat di Medsos perempuan ini adalah ras terkuat di bumi, untuk itu peran perempuan sangat kuat dalam berbagai hal, termasuk dalam mengawasi jalannya Pilkada,” ujar Antonius.

Dalam kegiatan ini, Bawaslu mengajak seluruh kaum perempuan untuk menolak dan mencegah politik uang.

“Kami butuh peran dan bantuan perempuan dalam mencegah terjadinya politik uang,” kata Antonius.

Baca Juga :  KKP Gagalkan Penyelundupan Benih Lobster Bernilai Rp 13 Miliar

Sementara Anggota Bawaslu Provinsi Kepri, Rosnawati mengakui bahwa keterlibatan perempuan mampu mengawal Pilkada.

“Kenapa perempuan harus terlibat, karena perempuan yang terlibat dalam kegiatan positif, ini bisa jadi kekuatan politik. Kehadiran perempuan mampu menghidupi keperempuanan,” ucap Rosnawati.

“Kita berharap, ada perempuan yang menduduki jabatan pemerintahan, bisa konsentrasi memperhatikan kebutuhan perempuan. Sehingga kita harus saling mendukung,” tambahnya mengakhiri.

 

(Dian)

Follow WhatsApp Channel www.zonamu.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Zona Terkait

Tak Bisa Melihat Jasman Tetap Setia Mengabdi hingga Jadi PPPK
Pemkab Lingga Serahkan SK PPPK Tahap Kedua ke 451 Orang
Ketua DPRD Lingga Hadiri Upacara HUT TNI ke-80
Ringankan Beban Keluarga, PT Timah Bantu Biaya Pengobatan Ropianti Korban Salah Sasaran Penyiraman Air Keras
Pegawai Bandara Dabo Singkep Agus Ismail Ikuti Pornas Korpri XVIII
Wabup Lingga Ajak Masyarakat Bahas Permasalahan Daerah
Dari Ruang Kerja ke Arena Laga, Kisah Waisya Hidayat Atlet Tenis Meja PT Timah
Mobil Sehat PT Timah Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis Bagi Masyarakat di Pulau Bangka dan Karimun
Berita ini 0 kali dibaca

Zona Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:37 WIB

Tak Bisa Melihat Jasman Tetap Setia Mengabdi hingga Jadi PPPK

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:11 WIB

Pemkab Lingga Serahkan SK PPPK Tahap Kedua ke 451 Orang

Minggu, 5 Oktober 2025 - 18:49 WIB

Ketua DPRD Lingga Hadiri Upacara HUT TNI ke-80

Minggu, 5 Oktober 2025 - 17:54 WIB

Ringankan Beban Keluarga, PT Timah Bantu Biaya Pengobatan Ropianti Korban Salah Sasaran Penyiraman Air Keras

Minggu, 5 Oktober 2025 - 14:07 WIB

Pegawai Bandara Dabo Singkep Agus Ismail Ikuti Pornas Korpri XVIII

Zona Terkini

Pembagian SK PPPK tahap dua kepada 451 | Foto : Zonamu/Wandi

TERKINI

Pemkab Lingga Serahkan SK PPPK Tahap Kedua ke 451 Orang

Senin, 6 Okt 2025 - 11:11 WIB

Ketua DPRD Lingga Hadiri Upacara HUT TNI ke-80 | Foto : Zonamu/Humas DPRD Lingga

TERKINI

Ketua DPRD Lingga Hadiri Upacara HUT TNI ke-80

Minggu, 5 Okt 2025 - 18:49 WIB